Selasa, 03 September 2013

Beato YOHANES PAULUS II Menyapamu:

"Masa depan dimulai hari ini, bukan esok."


Jika masa depanmu dimulai hari ini maka awalilah dengan, dalam dan bersama "BAPA, PUTRA dan ROH KUDUS."

Kawan.....
Aku hanya ingatkan engkau, para sahabatku bahwa jalan menuju keberhasil tidaklah mudah; tantangan dan rintangan akan selalu ada di sana menantimu.

Jika engkau mengalami hambatan dan tantangan dalam usaha untuk menggapai masa depanmu, maka ingatlah bahwa kehebatan seorang suami terletak pada kekuatan dan inspirasi dari seorang istri yang luar biasa; keberhasilan seorang anak tak bisa lepas dari kelembutan dan doa seorang ibu.


Karena itu, kubisikkan kepadamu di pagi ini;

Anda tidak sendiri...Jangan takut, karena Yesus telah berkata;
"Inilah Bundamu!" Ya, dialah BUNDA MARIA. Seorang ibu yang akan selalu memeluk erat engkau dalam segala bentuk kecemasan dan ketakutanmu; seorang ibu yang akan merawat dan membalut luka-lukamu; dan seorang ibu yang senantiasa akan mendoakanmu karena engkau adalah putra dan putrinya yang terkasih.


Selamat beraktivitas....Tuhan memberkatimu.

Salam dan doa dari seorang sahabat untuk para sahabatnya,

**Duc in Altum***

Photo: Beato YOHANES PAULUS II Menyapamu:

"Masa depan dimulai hari ini, bukan esok."


Jika masa depanmu dimulai hari ini maka awalilah dengan, dalam dan bersama "BAPA, PUTRA dan ROH KUDUS."

Kawan.....
Aku hanya ingatkan engkau, para sahabatku bahwa jalan menuju keberhasil tidaklah mudah; tantangan dan rintangan akan selalu ada di sana menantimu.

Jika engkau mengalami hambatan dan tantangan dalam usaha untuk menggapai masa depanmu, maka ingatlah bahwa kehebatan seorang suami terletak pada kekuatan dan inspirasi dari seorang istri yang luar biasa; keberhasilan seorang anak tak bisa lepas dari kelembutan dan doa seorang ibu.


Karena itu, kubisikkan kepadamu di pagi ini; 

Anda tidak sendiri...Jangan takut, karena Yesus telah berkata; 
"Inilah Bundamu!" Ya, dialah BUNDA MARIA. Seorang ibu yang akan selalu memeluk erat engkau dalam segala bentuk kecemasan dan ketakutanmu; seorang ibu yang akan merawat dan membalut luka-lukamu; dan seorang ibu yang senantiasa akan mendoakanmu karena engkau adalah putra dan putrinya yang terkasih.


Selamat beraktivitas....Tuhan memberkatimu.

Salam dan doa dari seorang sahabat untuk para sahabatnya,

***Duc in Altum***

0 komentar:

Posting Komentar